LOMBA ADMINISTRASI DASA WISMA DESA MULO

31 Agustus 2018 10:20:58 WIB

Dalam rangka memeriahkan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 73 tahun  2018, dan juga menyongsong lomba desa tahun 2019,Dasa Wisma Desa Mulo yang terdiri dari kader masing-masing padukuhan mengadakan lomba ADMINISTRASI DASA WISMA yang dilaksanakan diaula Balai Desa Mulo pada hari kamis 30 Agustus 2018 yang diikuti dengan antusias dan semangat 45 para kader.Dengan harapan DASA WISMA akan lebih siap menghadapi lomba desa tahun 2019 yang akan datang dan lebih semangat berkarya menopang kemajuan Desa mulo yang akan datang,Amien.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar